E-Book Perpustakaan Universitas Sari Mutiara Indonesia

Perpustakaan USM-Indonesia juga mempunyai koleksi buku elektronik selain yang tercetak (Print Material), E-Book yang disediakan oleh pihak perpustakaan guna mendukung kebutuhan informasi pemustaka sivitas akademika Universitas Sari Mutiara Indonesia. Buku elektronik tersedia pada server local yang sudah terintegrasi antara komputer satu dan yang lainnya.

Untuk mengakses dapat menghubungi Pustakawan USM-Indonesia.

Selain Perpustakaan USM-Indonesia mempunyai koleksi buku elektronik secara tercetak, juga Perpustakaan USM-Indonesia memberikan layanan E-book secara online yang dapat diakes oleh mahasiswa baik diluar maupun didalam Perpustakaan. 

Untuk mengakses E-book secara online dapat mengunjungi website/Aplikasi/link dibawah ini:

  1. E-book Perpustakaan USM-Indonesia
  2. E-book Farmasi Perpustakaan USM-Indonesia
  3. Aplikasi ipusnas
  4. Ganeca Digital-Perpustakaan USM-Indonesia Medan
  5. E-Book Program Studi Kimia USM-Indonesia
  6. Aplikasi Buku Elektronik Perpustakaan USM-Indonesia